Lihat Saja
Selasa, 08 November 2016
Jatuhnya Harga Ayam Ras Hidup Di Kalimantan Barat
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kalimantan Barat Abdul Manaf Mustafa menyebutkan, rata-rata produksi ayam ras di Kalbar hanya 2 juta ekor. "Kelebihan produksi itu menyebabkan harga turun karena daya beli masyarakat juga sedang kurang bagus," kata Manaf, Sabtu (28/4/2012) di Pontianak.
Manaf menduga, produksi berlebih itu terjadi karena beberapa bulan lalu harga ayam ras cenderung naik. "Ada peternak-peternak baru yang ikut membudidayakan ayam saat harga mulai naik. Akibatnya, saat panen justru terjadi kelebihan populasi dan sesuai hukum pasar, pasti akan menekan harga," kata Manaf.
0 Response to "Jatuhnya Harga Ayam Ras Hidup Di Kalimantan Barat"
Posting Komentar